Cari Blog Ini

Minggu, 27 Januari 2013

Cara mudah Membuat Software Portable dengan Winrar



1. Anda harus sudah punya WinRar yang terinstal pada komputer atau laptop anda. Kayaknya sangat jarang orang jaman sekarang tidak punya software ini, bukan begitu?

2. Silahkan anda masuk pada folder aplikasi yang ingin anda jadikan sebagai Software Portable danpilih semua file didalamnya dengan menekan Ctrl-A. Misalkan saat ini saya ingin membuat versi Portable dari AAA logo 2010 jadi yang saya lakukan adalah seperti gambar dibawah ini. Oya harap ingat baik-baik nama file .exe untuk menjalankan software, misalkan dalam tes ini adalah alogo.exe


3. Setelah anda pilih semua file & folder didalamnya, klik kanan pada salah satu file dan pilih "Add to Archive"


4. Pada Aplikasi WinRar, centang opsi "Create SFX Archive"


5. Pilih Tab "Advanced" dan klik "SFX Options"


6. Pada menu SFX Options ini, masuk pada tab "General" isikan kotak "Run after extraction" dengan file .exe yang tadi. Dalam tes ini adalah alogo.exe


7. Berikutnya masih pada menu SFX Options, pilih tab "Modes". Pada bagian Temporary mode centang "Unpack to temporary folder", pada Silent mode pilih "Hide all" dan pada bagian Overwrite mode pilih "Overwrite all files".


8. Klik Ok, klik Ok lagi dan tunggu proses hingga selesai. Setelah selesai akan muncul file baru anda dengan ekstensi .exe,


9. Coba jalankan file tersebut dan tadaaa... anda telah berhasil membuat aplikasi portable :)

Minggu, 02 Oktober 2011

SMS GRATIS VIA BLOG

<iframe name="widgetsms" src="http://www.sms-online.web.id/widget/index.php?text=www.google.com" width="270" height="350" frameborder="0"></iframe>

copy link d atas ke html/javasricp and cikidot
suported by:axis

Rabu, 28 September 2011

Kamus Hukum Digital JUNG

Jung Dictionary of Law atau JUNG Kamus hukum adalah sebuah software yang dibuat untuk seluruh masyarakat Indonesia secara luas, khususnya para aktifis, birokrat, praktisi hukum, dan mahasiswa yang sering berkutat dengan dunia hukum di Indonesia.

Dengan software ini (Kamus Hukum Digital JUNG) diharapkan rakyat indonesia dapat mengerti arti kata-kata / istilah hukum secara jelas, tanpa harus mencarinya di mesin pencari / search engine ( ex: google.co.id, yahoo.com,etc ), karena software ini dapat bekerja secara offline (tanpa memerlukan koneksi internet) dengan kecepatan sangat tinggi ( Real Time ).

kamus hukum digital
Dalam pengembangannya JUNG Dictionary of Law juga dilengkapi dengan Undang-Undang digital, yang bertujuan untuk mengajak masyarakat luas agar tidak buta dengan UU yang ada di Negara ini.

Menurut informasi yang saya baca, sumber dari pembuatan kamus ini adalah dari beberapa publikasi di dunia maya, seperti : www.legalitas.org (main sources) , www.pn-pandeglang.go.id , www.id.wikipedia.org , www.kamusonline.com , etc*

Situs resmi Kamus digital JUNG :
http://jungkamushukum.blogspot.com/

Password : www.remo-xp.com
Download Kamus Hukum Digital JUNG